PROSPOSAL
PERTANDINGAN PERSAHABATAN ANTAR SMK
G. PENGANTAR
Pembinaan bagi kami adalah sebagian dari pemuda Indonesia yang merasa perlu adanya perkembangan para remaja agar tidak menyimpang dari ketentuan yang berlaku. Salah satu alternatif untuk mewujudkan rencana tersebut kami akan mengadakan pertandingan persahabatan antar sekolah yagn diikuti oleh siswa-siswi usia remaja yagn memiliki potensi.
Pertandingan persahabatan merupakan wadah para siswa untuk menyalurkan bakat yang dimilikinya sehingga tidak ada waktu luang untuk hal-hal yang bersifat negatif, program ini dimaksudkan juga untuk memasyarakatkan remaja anti narkoba.
DASAR PEMIKIRAN
Dasar pemikiran kegiatan ini untuk meningkatkan aktivitas dan kreativitas para siswa yang tergabung dalam wadah pertandingan persahabatan. Atau dengan kata lain dapat dijadikan tujuan untuk meningkatkan kerja saaama yang baik dalam setiap tim oleh raga untuk mencapai keberhasilan atau kemenangan.
II. TUJUAN
Kegaitan ini dimaksudkan untuk membuka kesempatan bagi para siswa dan siswi dalam menumbuhkan sikap kerja sama, kejujuran, kedisiplinan, dan kerja keras untuk mencapai hasil yang maksimal. Dan menguji fisik dan mental jpara siswa dan siswi, apabila mengalami kegagalan dalam pertandingan janganlah berputus asa.
Adapun tujuan kegiatna ini :
1. Menjalin persahabatan antar sekolah
2. Menumbuhkan kreatifias dalam diri siswa dan siswi yang mengikuti pertandingan
3. Mengembangkan dan membina minat dan bakat serta kemampuan para siswa dan siswi yang mengikuti pertandingan
4. Sebagai wadah yang menyalurkan bakat siswa dan siswi
5. Menumbuhkan sikap kerja sama, kejujuran, kedisiplinan dan bekerja keras
III. JENIS KEGIATAN
Adapun jenis kegiatan yang akan kami laksanakan adalah pertandingan persahabatan antar SMK di wilayah Jakarta Utara dan sekitarnya.
J. LAPORAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar